8 Daerah Di Indonesia Jadi Primadona Dunia

`

Saat melihat pemandangan yang indah, pegunungan yang sejuk, laut yang luas dengan pulau-pulau yang imut menjadi ciri khas Indonesia.

Negara yang terkenal dengan masyarakat yang ramah,  menjadi bukti bahwa wisatawan asing atau lokal diterima dengan baik dan tebuka.

Budaya beragam yang dimiliki menjadi daya tarik wisatawan untuk belajar dan memahami kehidupan lokal di perkotaan sampai pedalaman Indonesia.

Siapa sangka kalo Indonesia memiliki pengunjung wisman  yang mencapai belasan juta sepanjang tahun 2017.

Berikut adalah 8 daerah yang menjadi primadona wisatawan dunia, sesuai data Kemenpar tentang pengunjung dari pelosok dunia.

  1. Bali
  2. Jakarta
  3. Batam
  4. Bintan
  5. Surabaya
  6. Medan
  7. Bandung
  8. Lombok

Bali masih di puncak dengan jumlah pengunjung 5.7 juta orang, disusul Jakarta  2, 7 Juta dan Batam dangan jumlah pengunjung wisman 1,6 juta. Namun urutan ke 4 sampai 8 masih di angka ratusan juta orang.

author avatar
adminbiuus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *